BUMNDiplomaSarjanaSeluruh Indonesia

PT Bank Raya Indonesia Tbk

PT Bank Raya Indonesia Tbk, sebelumnya dikenal sebagai PT Bank Agroniaga Tbk (Bank Agro), memiliki sejarah panjang yang dimulai pada tahun 1989. Bank ini didirikan oleh Dana Pensiun Perkebunan (Dapenbun). Seiring perkembangan zaman dan tuntutan pasar, terutama di era digital, Bank Agro bertransformasi menjadi Bank Raya, dengan fokus pada layanan perbankan digital. Transformasi ini merupakan langkah strategis untuk memperkuat posisi di industri perbankan yang semakin kompetitif.

Sebagai bagian dari BRI Group, Bank Raya memiliki peran sebagai “digital attacker” yang berfokus pada pengembangan layanan perbankan digital. Bank ini menyasar segmen pasar yang membutuhkan akses mudah dan cepat ke layanan keuangan, terutama di era gig economy. Produk-produk digital seperti tabungan digital dengan fitur “saku” (Saku Bujet, Saku Pintar, dll.) dan pinjaman digital “Pinang” menjadi andalan Bank Raya.

Bank Raya memainkan peran penting dalam ekosistem digital BRI. Dengan memanfaatkan teknologi, Bank Raya berupaya memperluas jangkauan layanan keuangan kepada masyarakat, khususnya segmen mikro dan kecil. Hal ini sejalan dengan visi BRI untuk memberikan inklusi keuangan yang lebih luas di Indonesia.

Lowongan Kerja PT Bank Raya Indonesia Tbk

Junior Relationship Manager

  • Penempatan: Seluruh Indonesia
  • Pegawai Kontrak
  • Fresh Graduate

Kualifikasi Umum

  • Semua jurusan
  • Diploma IV
    • Max. Usia: 30
    • Min. IPK: 3.00
  • S1-Perguruan Tinggi
    • Max. Usia: 30
    • Min. IPK: 3.00
  • Laki-laki dan Perempuan

Deskripsi Pekerjaan

  1. Memasarkan produk simpanan dan pinjaman Bank Raya
  2. Mencapai target kinerja yang mencakup portfolio kredit, produk simpanan, dan penagihan debitur
  3. Membangun kemitraan baru dan mempertahankan kemitraan yang dijalani

Persyaratan

  1. Calon Pekerja diutamakan dari wilayah setempat
  2. Berpenampilan menarik, komunikatif dan persuasif;
  3. Berorientasi pada target dan kepuasan nasabah
  4. Tinggi badan minimal 160 cm;
  5. S1/D4 dari semua fakultas/jurusan terakreditasi.
  6. Perguruan Tinggi Negeri/Perguruan Tinggi Swasta dengan Indeks Prestasi Kumulatif (lPK) minimal 3,00
  7. Mampu mengoperasikan gadget (smartphone, dsb) serta komputer dengan baik (minimal MS. Office, Excel dan Power Point)
  8. Memiliki SIM C
  9. Umur max 30 th

Batas Lamaran 16 Maret 2025

Kami juga update lowongan lainya di :
Telegram : Loker Nusantara
Instagram : Loker Nusantara
WhatsApp : Loker Nusantara

Tata Cara Melamar :
Untuk teman-teman yang berminat, bisa melamar ke link berikut :

Perhatian: Tetap hati-hati Kami tidak meminta imbalan dan biaya apapun terhadap info lowongan berikut, apabila ada pihak yang mengatasnamakan kami atau perusahaan meminta biaya seperti transportasi atau akomodasi atau yang lainnya bisa dipastikan itu. PALSU.

Related Articles

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Back to top button